Pemerintah mempunyai proyek strategis nasional (PSN) yakni membangun jalan tol penghubung Gedebage-Tasikmalaya-Cilacap atau Tol Getaci.
Proyek tersebut tertuang dalam Peraturan Menteri Koordinator (Permenko) Bidang Perekonomian Nomor 21 Tahun 2022 Tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Nomor Nomor 9 Tahun 2022 Tentang Perubahan Daftar PSN.
Tol Getaci ini akan menghubungkan dua provinsi yakni Jawa Barat dan Jawa Tengah.
Pemerintah mempunyai proyek strategis nasional (PSN) yakni membangun jalan tol penghubung Gedebage-Tasikmalaya-Cilacap atau Tol Getaci.
Proyek tersebut tertuang dalam Peraturan Menteri Koordinator (Permenko) Bidang Perekonomian Nomor 21 Tahun 2022 Tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Nomor Nomor 9 Tahun 2022 Tentang Perubahan Daftar PSN.
Tol Getaci ini akan menghubungkan dua provinsi yakni Jawa Barat dan Jawa Tengah.
Tol Getaci akan dimulai dari Gedebage Kota Bandung lalu ke Kabupaten Bandung, Jawa Barat, hingga berakhir di Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah.
Kota Bandung
Kecamatan Rancabolong: Kelurahan Rancabolong
Kabupaten Bandung
Kecamatan Paseh: Desa Tangsimekar, Desa Cijagra, Desa Cipedes, Desa Cigentur, Desa Karangtunggal
Kecamatan Cikancung: Desa Srirahayu, Desa Mekarlaksana, Desa Ciluluk, Desa Cikancung, Desa Mandalasari, Desa Cihanyir
Kecamatan Bojongsoang: Desa Tegalluar, Desa Sukamanah
Kecamatan Rancaekek: Desa Bojongloa, Desa Tegal Sumedang, Sukamanah
Kecamatan Solokan Jeruk (Desa Cibodas, Desa Langensari, Desa Padamukti, Desa Panyadap)
Kecamatan Cicalengka: Desa Narawita, Desa Margaasih, Desa Ciherang, Desa Ganjar Sabar, Desa Bojong, Desa Mandalawangi, Desa Citaman, Desa Nagreg
Kabupaten Garut
Kecamatan Kadungora: Desa Mandalasari, Desa Karangmulya, Desa Karangtengah, Desa Hegarsari, Desa Talagasari
Kecamatan Leles: Desa Kandangmukti, Desa Leles, Desa Cangkuang, Desa Margaluyu, Desa Sukarame
Kecamatan Garut Kota: Kelurahan Cimuncang, Kelurahan Kota Kulon, Kelurahan Margawati, dan Kelurahan Sukanegla
Kecamatan Cilawu: Desa Ngamplangsari, Desa Ngamplang, Desa Pasanggrahan, Desa Cilawu, Desa Karyamekar, Desa Dayeuhmanggung, Desa Sukatani dan Desa Sukamaju
Kecamatan Leuwigoong: Desa Margacinta
Kecamatan Banyuresmi: Desa Sukakarya, Desa Sukalaksana, Desa Sukamukti, Desa Sukaratu, Desa Pamekarsari, Desa Sukasenang
Kecamatan Karangpawitan: Desa Mekarsari, Kelurahan Lengkongjaya, Desa Jatisari, Kelurahan Karangmulya, Desa Suci, Kelurahan Lebakjaya, Desa Tanjungsari, Desa Lebak Agung
Adapun progres Tol Getaci kini memasuki tahap pelelangan ulang dalam waktu dekat.
Jadwal lelang ulang ini disampaikan oleh Direktur Jenderal Pembiayaan Infrastruktur PU dan Perumahan, Herry Trisaputra Zuna.
"Hingga 2024 mendatang jalan tol ini (Tol Getaci) baru ditargetkan tersambung hingga Ciamis," ujar Airlangga Hartarto.
Airlangga memastikan, proses pembangunan calon jalan tol terpanjang di Indonesia ini akan dilakukan secara bertahap.
"Belum nyambung ke Cilacap," ungkap Airlangga.
Artinya, pembangunan Tol Getaci akan difokuskan sampai Seksi 3 pada 2024 setelah lelang ulang rampung pada tahun ini.
Proyek Tol Getaci direncanakan memiliki panjang hingga 206,65 kilometer, dengan rincian 171,40 kilometer di Jawa Barat dan Jawa Tengah sepanjang 35,25 kilometer.
Dengan tersambungnya berbagai wilayah karena Tol Getaci, perjalanan dari Bandung-Tasikmalaya pun diklaim hanya menghabiskan waktu sekitar 40 menit.
“Jadi ibu engke lamun sono ka Bandung, (tinggal) jius we. Ngan 40 atawa 50 menit, moal dua jam tilu jam deui. (Jadi Ibu nanti kalau mau ke Bandung hanya dalam 40 atau 50 menit sudah sampai (di Bandung). Tidak perlu dua jam atau tiga jam lagi)", kata mantan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, pada acara peresmian Alun-alun Singaparna di Tasikmalaya, Sabtu 14 Januari 2023 lalu.
Semakin mudah dan nyaman perjalanan kamu dengan Siliwangi Trans !
Siliwangi Trans
Travel ®️ Sukabumi | Bandung | Cianjur | Jakarta | Subang
Customer Service :
Phone : 080-7140-1060
WA : 0812-1212-3140