Siliwangi Trans
Siliwangi Trans adalah pelopor layanan transportasi shuttle senantiasa mengantarkan anda dengan aman dan nyaman, juga melayani pengiriman paket/cargo yang cepat dan terpercaya, dengan rute antar kota Bandung, Jakarta, Sukabumi, Cianjur, Subang. Kini tersedia Siliwangi Tour and Rental jasa sewa kendaraan untuk keperluan wisata anda.
Travel
Pengiriman Paket
Tour & Rental
Lokasi Pool
Fasilitas

On Time

Eco-Friendly

Air Conditioner

Comfortable Seat

Safety

Sanitize

Free Mineral Water

Package Delivery
Download Aplikasi Siliwangi Trans
Siliwangi Trans hadir untuk menunjang setiap kebutuhan perjalanan anda, tentunya kenyamanan anda adalah proritas kami dan rasakan setiap pelayanan prima yang kami tawarkan. kami akan terus berinovasi dan mengerti apa yang di butuhkan anda dalam melayani perjalanan anda di kota tercinta.
Testimonial
Tunky Haditama
clientSecara manfaat tidak perlu di ragukan lagi, sudah sangat membantu dan memberikan kemudahan bagi pengguna jasa Siliwangi Trans. untuk saat ini fasilitas yang diberikan oleh Siliwangi Trans sudah memenuhi standar (standar minimal selain armada yang berlogo Siliwangi Trans), mungkin untuk kedepanya Siliwangi Trans dapat lebih meningkatkan lagi fasilitas yang ada sesuai dengan Visi dan Misinya.

Desi Yuliasari
clientTravel yang memudahkan perjalanan pulang ke rumah orang tua, lebih ditingkatnya lagi jadwal keberangkatannya.

Yoriza Indrie
clientLayanan cepat, tepat waktu ke tujuan,mobil bagus.. Nice travel and service.. easy place to find.. And worth the price dibanding naik bis ke Cianjur/sukabumi.
