fbpx

Batagor

Batagor merupakan singkatan dari Baso Tahu Goreng. Ya, Batagor merupakan diversifikasi produk dari baso tahu itu sendiri yang konon tercipta untuk meningkatkan daya tahan sehingga baso tahunya digoreng. Saat ini batagor juga biasanya dijual berdampingan dengan siomay goreng.

batagor-riri4

 

Pada umumnya batagor disajikan dengan bumbu kacang, tapi saat ini muncul pula variasi lainnya yaitu batagor kuah. Beberapa nama Batagor yang cukup terkenal diantaranya: Batagor Riri (Jl Burangrang), Batagor Abuy (Jl Lengkong Besar), Batagor Kingsley (Jl Veteran), Batagor Darto (Simpang Dago) dan Batagor Isan (Jl Bojongloa). Nama terakhir katanya adalah pelopor terciptanya kuliner khas Bandung yang satu ini.

SUMBER

Post navigation

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *